Membuka Lembaran-lembaran
Kitab Suci Al-Kitab dan Al-Qur'an

oleh Drs. Tohari Musnamar


ISNET Homepage | MEDIA Homepage | Program Kerja | Koleksi | Anggota |
| Indeks Antar Agama | Indeks Artikel | Tentang Pengarang |

 

 14. ALLAH MAHA ADIL
 
 AL-KITAB:                       AL-QUR'AN:
 
 Bahwa Ia lah bagaikan gunung    Telah sempurna kalimat-
 batu dan perbuatannya tiada     kalimat Tuhanmu dengan
 berkecelaan, karena benarlah    kebenaran dan keadilan.
 segala jalannya. Bahwa Ia       Tidak ada perobahan-
 lah Allah kebenaran,            perobahan pada kalimatNya.
 tiadalah lalim dalamnya:        Ia Maha Mendengar lagi
 adil dan benarlah adanya.       Maha Mengetahui.
 (Ulangan 32: 4)                 (Al-An'aam: 115)
 
 Ya Tuhan! ya hakim segala       Tiada kami menganiaya
 bangsa! benarkan apalah         mereka, tetapi merekalah
 hal-ku, ya Tuhan! sekadar       yang menganiaya dirinya
 kebenaran dan tulus yang ada    sendiri; maka Tuhan-Tuhan
 padaku. Putuskanlah kiranya     mereka yang mereka sembah
 kejahatan orang fasik,          selain Allah itu tak dapat
 tetapi tetapkan apalah orang    membela sedikitpun apabila
 yang benar, ya Tuhan, Engkau    datang siksaan Tuhanmu. Dan
 yang mencobai segala hati       tiada mereka bertambah,
 dan segala batin, ya Allah      selain dengan kebinasaan.
 yang adil. (Mazmur 7: 9-10)     (Hud: 101)

 

MEMBUKA LEMBARAN-LEMBARAN KITAB SUCI AL-KITAB DAN AL-QUR'AN   Drs. Tohari Musnamar Seksi Publikasi P.P. I.S.M., 1968 Jln. Gunungketur No. 64 Yogyakarta


| Indeks Antar Agama | Indeks Artikel | Tentang Pengarang |
| ISNET Homepage | MEDIA Homepage | Program Kerja | Koleksi | Anggota |

Please direct any suggestion to Media Team